Polsek Pedes Polres Karawang Bersama KPPS Kecamatan Cilebar Ajak Masyarakat Ciptakan Pimilu Damai
Polsek Pedes Polres Karawang Bersama KPPS Kecamatan Cilebar Ajak Masyarakat Ciptakan Pimilu Damai
Majalahkriptantus.com.Karawang, Jabar~polsek pedes polres karawang polda jabar Kapolsek pedes AKP Marsad SH. MH. bersama Ketua KPPS beserta anggota KPPS dan DPP kecamatan cilebar 2024
Pada hari Jumat 09 februari 2024
Jam 15.20 wib yang bertempat di kecamtan cilebar kabupaten Karawang. Dalam kesempatan ini Kapolsek pedes sekaligus memberikan arahan kepada KPPS.
Mengajak Anggota KPPS dan DPP kecamatan cilebar berperan aktif dalam meningkatkan keamanan dan menjaga ketertiban lingkungan masyarakat sekitar, serta menginformasikan peristiwa dan kegiatan kegiatan yg ada di masyarakat kepada pihak Kepolisian.
"Ayo kita ciptakan pemilu damai 2024 Kepada Anggota KPPS dan DPP kecamatan Cilebar, untuk memberikan himbauan juga terhadap masyarakat agar pada saat berkumpul di dusun atau kewakilan terkait Pemilu yang semakin dekat waktu nya, supaya di himbau jangan mudah terprovokasi karena beda pilihan dan ciptakan situasi kamtibmas yang aman dan damai" ucap kapolsek pedes
"Kegiatan ini pula atensi dari bapak kapolres Karawang Akbp Wirdhanto hadicakson agar terus mengajak masyarakat, untuk menjaga keamanan lingkungan jangan sampai beda pilihan saling serang dan menjadi konflik sosial ditengah masyarakat, mari kita jaga keamanan dan ciptakan pemilu damai 2024" jelasnya
Saya sebagai ketua KPPS Kecamatan Cilebar mengucapkan terimakasih kepada Polsek pedes polres karawang beserta jajaran anggotanya yang selalu mengingatkan kami untuk menjaga keamanan di pemilu ini saya ucapkan terimakasih atas bimbingannya dan arahannya.
Polres Karawang_Akbp Wirdhanto hadicakson
Tidak ada komentar